Search
24 C
en
  • Lingkungan
  • Pemerintahan
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hukum
  • Pariwisata
  • Pendidikan
  • Infrastruktur
  • Parlemen
KARAWANG SATU
Search
KARAWANG SATU
Buy template blogger
Home Hujan Tinggi Picu Sungai Citarum–Cibeet Berstatus Siaga 1, Polisi Turun Pantau DAS Hujan Tinggi Picu Sungai Citarum–Cibeet Berstatus Siaga 1, Polisi Turun Pantau DAS

Hujan Tinggi Picu Sungai Citarum–Cibeet Berstatus Siaga 1, Polisi Turun Pantau DAS

Mustapid
Mustapid
18 Jan, 2026 0 0
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Foto : Polres Karawang meningkatkan kewaspadaan menyusul naiknya debit air Sungai Citarum dan Sungai Cibeet akibat tingginya curah hujan dalam beberapa hari terakhir.

Karawangsatu.com - Karawang | Polres Karawang meningkatkan kewaspadaan menyusul naiknya debit air Sungai Citarum dan Sungai Cibeet akibat tingginya curah hujan dalam beberapa hari terakhir. Berdasarkan data terbaru Tinggi Muka Air (TMA), kedua sungai utama tersebut kini berstatus Siaga 1.

Kapolres Karawang AKBP Fiki N. Ardiansyah melalui Kasi Humas Polres Karawang IPDA Cep Wildan menjelaskan, data yang bersumber dari Perum Jasa Tirta II mencatat pada Minggu, 18 Januari 2026 pukul 08.00 WIB, TMA Sungai Citarum berada di angka 12,00 mdpl, sementara Sungai Cibeet mencapai 19,30 mdpl.

“Kenaikan debit air ini dipengaruhi oleh intensitas hujan yang cukup tinggi. Kedua sungai saat ini berada pada status Siaga 1 dan terus kami pantau secara intensif,” ujar IPDA Cep Wildan.

Sebagai langkah antisipasi, jajaran Polres Karawang melalui Polsek Pangkalan melaksanakan patroli dan monitoring langsung di wilayah rawan terdampak, khususnya di Daerah Aliran Sungai (DAS) Cibeet.

Patroli dilakukan pada Minggu pagi sekitar pukul 07.30 WIB, berlokasi di Kampung Bunder, Desa Tamansari, Kecamatan Pangkalan, dengan melibatkan personel Aiptu Cecep Samsuri dan Brigadir Eko Apriana Azis.

“Patroli ini bertujuan untuk memastikan kondisi ketinggian air, memantau aktivitas warga di bantaran sungai, serta mengantisipasi potensi luapan air yang dapat mengganggu keselamatan masyarakat,” tambahnya.

Hasil pemantauan di lapangan menunjukkan situasi masih dalam kondisi aman dan kondusif, meskipun di beberapa titik ditemukan adanya limpasan air akibat tingginya debit sungai.

Polres Karawang mengimbau masyarakat, khususnya warga yang bermukim di sekitar bantaran Sungai Citarum dan Sungai Cibeet, agar tetap waspada, mengikuti informasi resmi dari instansi terkait, serta segera melapor kepada aparat apabila terjadi peningkatan debit air secara signifikan atau kondisi darurat lainnya.


• Irfan 

Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Older Posts
Newer Posts

You may like these posts

Post a Comment

- Advertisment -
Responsive Advertisement
- Advertisment -
Responsive Advertisement

Stay Conneted

twitter Follow
instagram Follow
pinterest Follow
vimeo Subscribe
instagram Follow
rss Subscribe
pinterest Follow

Featured Post

Kesehatan Balita Terancam, Genset dan Tenda Minim, Darurat Banjir di Purwadana Telukjambe Timur Karawang

Mustapid- January 18, 2026 0
Kesehatan Balita Terancam, Genset dan Tenda Minim, Darurat Banjir di Purwadana Telukjambe Timur Karawang
Foto : Warga Desa Purwadana, Lukman N Iraz saat mengungsi ketempat yang lebih aman dari lokasi banjir. Karawangsatu.com - Karawang |  Derasnya hujan yang mengg…

Most Popular

TP PKK Kecamatan Pedes Matangkan Program Kerja 2026, Fokus Stunting Hingga Literasi Masyarakat

TP PKK Kecamatan Pedes Matangkan Program Kerja 2026, Fokus Stunting Hingga Literasi Masyarakat

January 15, 2026
Syamsudin Setiawan Unggul Voting, Resmi Pimpin Karang Taruna Desa Tamelang Periode 2026–2031

Syamsudin Setiawan Unggul Voting, Resmi Pimpin Karang Taruna Desa Tamelang Periode 2026–2031

January 15, 2026
Dukung Mutu Pendidikan, Yayasan Lampu Iman Tambah Ruang Kelas Baru Bantuan Kemendikdasmen

Dukung Mutu Pendidikan, Yayasan Lampu Iman Tambah Ruang Kelas Baru Bantuan Kemendikdasmen

January 17, 2026

Recent Comments

Editor Post

TP PKK Kecamatan Pedes Matangkan Program Kerja 2026, Fokus Stunting Hingga Literasi Masyarakat

TP PKK Kecamatan Pedes Matangkan Program Kerja 2026, Fokus Stunting Hingga Literasi Masyarakat

January 15, 2026
Syamsudin Setiawan Unggul Voting, Resmi Pimpin Karang Taruna Desa Tamelang Periode 2026–2031

Syamsudin Setiawan Unggul Voting, Resmi Pimpin Karang Taruna Desa Tamelang Periode 2026–2031

January 15, 2026
Dukung Mutu Pendidikan, Yayasan Lampu Iman Tambah Ruang Kelas Baru Bantuan Kemendikdasmen

Dukung Mutu Pendidikan, Yayasan Lampu Iman Tambah Ruang Kelas Baru Bantuan Kemendikdasmen

January 17, 2026

Popular Post

TP PKK Kecamatan Pedes Matangkan Program Kerja 2026, Fokus Stunting Hingga Literasi Masyarakat

TP PKK Kecamatan Pedes Matangkan Program Kerja 2026, Fokus Stunting Hingga Literasi Masyarakat

January 15, 2026
Syamsudin Setiawan Unggul Voting, Resmi Pimpin Karang Taruna Desa Tamelang Periode 2026–2031

Syamsudin Setiawan Unggul Voting, Resmi Pimpin Karang Taruna Desa Tamelang Periode 2026–2031

January 15, 2026
Dukung Mutu Pendidikan, Yayasan Lampu Iman Tambah Ruang Kelas Baru Bantuan Kemendikdasmen

Dukung Mutu Pendidikan, Yayasan Lampu Iman Tambah Ruang Kelas Baru Bantuan Kemendikdasmen

January 17, 2026

Labels

  • Gaya Hidup
  • Headline
  • Kesehatan
  • Lingkungan
  • Peristiwa

Populart Categoris

KARAWANG SATU

About Us

Karawangsatu.com adalah portal berita nomor satu di Kabupaten Karawang. Menyajikan informasi daerah menjadi mendunia. .

Contact us: WA: 081223185317

Follow Us

© Newspaper by Mustafid
  • Disclaimer
  • Redaksi
  • Advertisement
  • Pedoman Media Suber